Cara Melihat Tulisan di Balik Coretan Tanpa Aplikasi Mudah

Cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi menjadi salah satu hal yang banyak dicari bagi pengguna smartphone. Hal tersebut dikarenakan saat seseorang mengunggah foto contohnya, namun salah satu pada tulisannya dicoret serta Anda penasaran. Sehingga membuat Anda ingin mengetahui tulisan yang telah dicoret tersebut.

Dengan begitu adanya tahapan untuk bisa mengetahui tulisan yang ditutup tanpa menggunakan aplikasi. Pastinya hal tersebut akan memudahkan Anda serta membuat proses menjadi cepat dibandingkan dengan melakukan install aplikasi untuk melihatnya terlebih dahulu. Bahkan justru akan membuat memori Ada menjadi penuh.

Untuk caranya sendiri Anda dapat memakai bantuan dari situs web online yang bernama theinpaint. Degan batuan situs web tersbeutAnda dapat mengetahui tulisan yang dicoret dengan mudah serta cepat.

Cara Melihat Tulisan di Balik Coretan Tanpa Aplikasi

Bagi Anda yang merasa penasaran, maka berikut ini cara melihat tulisan di balik coretan dengan memakai web theinpaint. Untuk langkah-langkahnya Anda bisa simak berikut ini.

Menggunakan Web Theinpaint

Pada langkah awal, Anda perlu menyimpan gambar yang akan Anda lihat coretan terlebih dahulu. Hal tersebut dapat Anda lakukan dengan memakai metode screenshot supaya lebih cepat.

Apabila Anda telah menyimpan gambarnya. Maka untuk langkah berikutnya Anda dapat membuka aplikasi browser. Untuk penggunaan browser apa saja namun untuk browser yang dapat bekerja secara baik yaitu browser chrome.

Di kolom pencarian pada browser Anda bisa mengetik web” theinpaint” dapat Anda tap opsi cari. Nanti web akan terlihat di barisan paling atas.

Lanjutkan dengan membuka web tersebut. Maka selanjutnya Anda akan masuk ke situs web theinpaint tersebut.

Untuk memulai cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi, Anda dapat tap puluhan upload image

Nantinya Anda akan diminta untuk memilih gambar. Kemudian, Anda bisa mencari yang telah Anda simpan tadi. Lanjutkan dengan tap pada gambar tersebut.

Lalu, Anda akan terarah pada menu pengeditan. Nah disitulah proses bagai secara online dimulai

Supaya coretannya hilang, maka Anda bisa klik ikon bentuk pensil yang terletak di samping bagian kiri. Anda bisa mencoretkan dengan merata pada gambar yang telah tertutupi dengan coretan

Apabila sudah, tap dengan pilihan rase yang terletak pada atas layar HP Anda

Anda bisa menunggu dari proses menghilangkan coretan pada gambar tersebut

Jika proses telah selesai, maka Anda dapat mengetahui tulisan yang berada di belakangtersebut

Nah, itulah cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi yang mudah untuk Anda lakukan. Apabila Anda telah berhasil melihatnya. Maka Anda dapat melihatnya kemudian menyimpannya di galeri dengan cara ketuk unduh. Pasalnya cara tersebut bisa Anda lakukan pada semua tipe baik coretan melalui WhatsApp, Instagram, dan lain sebagainya.

Melalui Pengaturan Kontras di Pengeditan

Untuk cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi cocok untuk Anda yang menggunakan iPhone. Hal tersebut dikarenakan adanya fitur pengeditan juga hanya tersedia pada iPhone saja. Untuk bisa mengetahuinya, berikut ini cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi pada iPhone.

Langkah pertama, Anda bisa simpan gambar yang terdapat tulisannya yang dicoret

Lanjutkan dengan membuka sebuah gambar yang telah Anda pilih. Lalu Anda bisa memilih opsi edit

Dapat Anda atur opsi. Antara lainnya seperti kontras Exposure dan lain sebagainya untuk bisa menjadi 100 ataupun penuh.

Dengan Anda melakukan pengaturan tersebut, maka cara tersebut akan membuat gambar Anda menjadi semakin terang. Cara tersebut biasanya dikatakan juga work. Walaupun terkadang untuk hasilnya masih sedikit kurang sempurna yakni masih sedikit buram.

Cara Melihat Tulisan yang Ditutupi

Selain cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi. Anda juga bisa melihat tulisan yang telah ditutupi dengan menggunakan cara diatas. Bukan hanya bisa untuk foto saja, melainkan juga dapat Anda gunakan untuk melihat tulisan yang tidak tampak. Untuk caranya sendiri hampir sama dengan yang telah disebutkan diatas. Website theinpaint bisa menjadi serba guna dapat Anda gunakan untuk foto yang diblur, serta tulisan yang ditutupi.

Selain itu Anda juga dapat memanfaatkan edit kecerahan pada HP misalnya pada iPhone untuk melihat tulisan yang dicoret-coret. Untuk caranya juga telah disebutkan diatas,

Bagaimana mudah bukan mengetahui tulisan dicoret yang ada pada sebuah foto atau gambar dengan tips yang telah disebutkan diatas.

Bukan hanya memiliki fungsi untuk menghilangkan coretan supaya Anda dapat mengetahui isi dari tulisan yang ada pada balik coretan. Layanan online tersebut juga bisa Anda gunakan untuk hal-hal lain yang berkaitan dengan pengeditan sebuah foto.

Cara Alternatif Lainnya

Pasalnya dengan cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi memang sedikit mengganggu privasi seseorang. Akan tetapi, Anda dapat membuat sebuah tulisan dicoret tersebut menggunakan fitur Microsoft Word. Untuk tahapannya, Anda bisa simak ulasan berikut ini.

Membuka Microsoft Word dan Membuat Dokumen Baru

Anda bisa membuka fitur Microsoft Word yang ada pada perangkat Anda, kemudian membuat dokumen baru. Anda juga dapat membuka sebuah file yang telah tersimpan. Apabila Anda akan mengubah teks yang telah Anda ketik sebelumnya, seperti dicoret. Maka Anda bisa melakukan block teks terlebih dahulu.

Menekan Pintasan Keyboard

Kemudian, pada pintasan keyboard Anda bisa menekan dengan bersamaan ALT + H + 4. Nantinya akan degan otomatis, tulisan yang ada pada Microsoft Word tamak seperti dicoret.

Mengaktifkan Fitur Coret

Anda bisa menemukan fitur cretatau strikethrough. Tata letak nya sendiri terdapat pada bagian Font yang ada di bawah fitur gua mengubah ukuran teks. Untuk itu berikut ini cara mencoret tulisan di Word.

Bagi Anda yang akan mencoret tulisan yang telah ada. Anda perlu melakukan block terlebih dahulu pada tulisan. Lanjutkan dengan mengaktifkan fitur Coret yang terdapat di tab Beranda

Akan tetapi, apabila Anda akan memulai menulis tulisan dari awal dengan menggunakan gaya dicoret. Maka sebaiknya Anda aktifkan terlebih dahulu fitur Coret serta mulailah untuk menulis

Mencoret Ganda

Anda juga dapat membuat sebuah tulisan yang Anda ketik pada Microsoft Word supaya tampak seperti dicoret ganda atau dua kali. Untuk cara cepat dalam mencoret tulisan pada Word yaitu sebagai berikut.

Langkah awal, Anda bisa memblok tulisan yang akan Anda coret terlebih dahulu, lalu aktifkan fitur Coret Ganda. Apabila Anda akan menulis dari awal dengan berbentuk teks seperti dicoret ganda. Anda dapat mengaktifkan fitur tersebut

Kemudian pada tab beranda, Anda bisa klik ikon pintasan yang memiliki bentuk panah kecil serta pada bagian Font

Nantinya, akan muncul jendela yang baru. Lalu, centang pada kotak di Coretan Ganda, lalu klik OK

Apabila di awal Anda telah mempunyai sebuah tulisan serta melakukan block pada teks. Maka dengan otomatis tulisan Anda akan tercoret dua garis. Kemudian, jika Anda akan menulis setelah mengaktifkan fitur tersebut, maka nantinya hasil tulisan Anda akan dicoret.

Nah itu tadi bagaimana cara melihat tulisan di balik coretan tanpa aplikasi dan langkah membuatnya pada Microsoft Word. Selamat untuk mencoba!

Leave a Comment